Popular Posts of The Week

July 30, 2016

WTF Cafe | Tempat Kongkow Asik di BANDUNG


Setelah 4 bulan melakukan hibernasi dari aktivitas blogging, akhirnya kini gue kembali :D Well, mohon maaf lahir batin yah guys karena lagi-lagi gue menjadi blogger murtad LOL !

Hokayyyy! Beberapa waktu lalu gue sempat menghabiskan akhir pekan di Bandung. Nah, di Sabtu malamnya, gue dkk yang baru selesai jalan-jalan dari Ciwalk sengaja melanjutkan jalan-jalan ke Jalan Setiabudhi. Saat itu kondisi jalanan cukup macet, mungkin karena malam minggu dan tanggal habis gajian :p

Sampai akhirnya gue dkk melihat sebuah café yang cukup menarik dari luar dan sepertinya asik untuk dijadikan tempat kongkow, itulah WTF Café !

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...